Pada bulan Septermber 2023 UT Palangka Raya telah melaksanakan kegiatan Orientasi Studi Mahasiswa Baru (OSMB) dan Pelatihan Keterampilan Belajar Jarak Jauh (PKBJJ) secara luring di beberapa Kabupaten dan Kota serta secara luring di kantor UT Palangka Raya menggunakan aplikasi zoom. Materi OSMB dan PKBJJ dapat di unduh di bawah ini:

OSMB
1) Pendidikan terbuka dan jarak jauh
2) Merdeka Belajar Kampus Merdeka
3) Pengenalan Kegiatan Kemahasiswaan dan Program Kreativitas dan Inovasi Mahasiswa
4) Pencegahan dan Penanganan Kekerasan Seksual UT
5) Registrasi, UAS & Alih Kredit
6) Panduan Tutorial Online & Layanan Belajar (TUWEB, TMK)
7) Etika Komunikasi dan Layanan Mahasiswa

 

PKBJJ
1) Membuat rencana belajar
2) Cara tepat membaca dan merekam hasil baca
3) Kiat sukses mengikuti Tutorial Online
4) Mengakses UT Online

 

Video OSMB Daring
Video PKBJJ Daring